Artikel Umum

KWaS Jalin Kerja Sama Dengan Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada

Pada Selasa, 21 Januari 2025, CV Karya Wahana Sentosa (KWaS) menerima kunjungan dari Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada ( SV UGM). Dalam kunjungan ini, tim Sekolah Vokasi UGM dipimpin oleh Dr. Endang Soelistiyowati, S.Pd., M.Pd. selaku Wakil Dekan Bidang Kerja Sama dan Alumni Sekolah Vokasi UGM. Maksud dan tujuan dari kunjungan Sekolah Vokasi UGM ini […]

KWaS Jalin Kerja Sama Dengan Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada Read More »

KWaS Menerima Kunjungan Dari Mahasiswa Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada

CV Karya Wahana Sentosa (KWaS) menerima kunjungan dari mahasiswa Fakultas Kehutanan pada Jumat (08/11/2024). Para mahasiswa dan dosen pembimbing diberikan beberapa informasi mulai dari company profile, riset pasar, quality control hingga berkeliling untuk melihat tahap proses produksi yang dilakukan untuk produk kitchenware. Ir. Rini Pujiarti, S.Hut., M.Agr., Ph.D., IPM. selaku dosen program studi kehutanan Universitas

KWaS Menerima Kunjungan Dari Mahasiswa Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada Read More »

Kayu Jati, Si Kokoh Penopang Kehidupan

Kayu jati telah menjadi pilihan utama dalam berbagai konstruksi selama berabad-abad. Sebagai material alami yang dapat terus diperbarui, kayu jati memiliki sifat karakter kayu yang kuat, awet, dan kokoh serta ramah lingkungan tetapi memiliki nilai estetika dan keindahan yang tinggi. Kayu jati yang dikelola dengan baik, dapat menjadi sumber daya yang berkelanjutan dan ramah lingkungan.

Kayu Jati, Si Kokoh Penopang Kehidupan Read More »

KWaS Menerima Kunjungan Dari Siswa SMK Negeri 1 Kokap

CV. Karya Wahana Sentosa (KWaS) menerima kunjungan dari siswa SMK Negeri 1 Kokap yang dihadiri oleh peserta Kelas XI Jurusan Kriya Kreatif Kayu dan Rotan pada selasa (13/11/2024) dengan tujuan kunjungan ini untuk memberikan gambaran nyata tentang penerapan teori yang dipelajari di bangku sekolah bagi siswa SMKN 1 Kokap. KWaS telah mempersiapkan seluruh rangkaian kegiatan

KWaS Menerima Kunjungan Dari Siswa SMK Negeri 1 Kokap Read More »

Produk Ramah Lingkungan: Solusi untuk Keberlanjutan dan Kesehatan

Seiring dengan perkembangan isu lingkungan semakin meningkat, banyak masyarakat yang beralih menggunakan produk yang mendukung keberlanjutan atau ramah lingkungan. Terdapat banyak UMKM dan perusahaan besar kini beralih untuk menjadikan produk ramah lingkungan menjadi daya tarik konsumen. Dikarenakan, meningkatnya masyarakat yang memahami dan membeli produk yang memiliki bahan yang ramah lingkungan dan aman digunakan. Dengan begitu

Produk Ramah Lingkungan: Solusi untuk Keberlanjutan dan Kesehatan Read More »

Pengelolaan Limbah Serbuk Kayu di KWaS untuk Keberlanjutan Lingkungan dan Pemberdayaan Masyarakat

Limbah adalah sisa atau buangan yang dihasilkan dari berbagai proses, baik itu industri, rumah tangga, pertanian, atau aktivitas manusia lainnya. Limbah ini bisa berupa padat, cair, gas, atau energi yang tidak diinginkan dan tidak memiliki nilai ekonomis langsung. Jika tidak dikelola dengan baik, limbah dapat memberikan dampak negatif, seperti pencemaran udara, air, dan tanah, yang

Pengelolaan Limbah Serbuk Kayu di KWaS untuk Keberlanjutan Lingkungan dan Pemberdayaan Masyarakat Read More »

Scroll to Top