
Kreasi Interior
Kenyamanan ruangan merupakan kunci untuk menciptakan suasana dan aktivitas yang produktif.
Lebih dari sekadar desain, kami menciptakan solusi yang menyatu dengan kebutuhan Anda. Ruang yang kami hadirkan dirancang untuk memberikan pengalaman yang berarti dan memperkuat setiap momen di dalamnya.
Survey Lokasi
Konsultasi & layanan desain interior
Manajemen pelaksanaan proyek
Masa Garansi & Perawatan Setelah Proyek Selesai
PORTOFOLIO INTERIOR
INTERIOR UNIVERSITAS
-
Interior Universitas
Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) – Salatiga, Jawa Tengah
-
Interior Universitas
Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) – Yogyakarta
-
Interior Universitas
Universitas Gadjah Mada (UGM) – Yogyakarta
INTERIOR HOTEL & RESORT
-
Interior Hotel
San Antonio Summerland Hotel Mykonos Town
-
Interior Hotel
Jambuluwuk Malioboro Boutique Hotel – DI Yogyakarta
-
Interior Hotel
Villa Novus Giri
-
Interior Hotel
Hotel Kambaniru Nusa Tenggara Timur
-
Interior Hotel
Hotel Grand Dafam Rohan Yogyakarta
-
Interior Hotel
Hotel Wujil Ungaran
INTERIOR LAINNYA
-
Interior Rumah Sakit
Rumah Sakit Bethesda Yogyakarta
-
Interior Rumah Ibadah
Interior Gereja Maria Assumpta
Setiap detail dikerjakan dengan ketelitian untuk menghasilkan produk interior yang berkualitas.
Dimulai dari pemilihan bahan berkualitas yang ramah lingkungan, setiap komponen diproses dengan memastikan akurasi. Detail seperti finishing, pewarnaan, dan tekstur dikerjakan untuk memberikan hasil akhir yang halus dan elegan.
Tim kami juga memastikan setiap komponen sesuai dengan desain yang disepakati, melalui kontrol kualitas ketat, sehingga memberikan hasil yang memuaskan bagi setiap klien.
Kami menangani berbagai kebutuhan interior
Universitas
Semangat belajar dan konsentrasi civitas universitas dapat didukung melalui desain ruang yang dirancang secara optimal.
Hotel & Resort
Rasa nyaman bagi tamu hotel tercipta melalui interior yang dirancang dengan baik, menciptakan suasana yang menyenangkan dan membuat pengalaman menginap lebih nyaman.
Rumah Sakit
Rasa nyaman dan tenang bagi pasien ditunjang melalui interior yang dirancang dengan baik, menciptakan suasana yang mendukung pemulihan dan ketenangan
Rumah Ibadah
Keindahan dan keharmonisan desain ruangan mendukung kenyamanan serta ketenangan saat beribadah.
Rumah Tinggal
Rumah tinggal yang nyaman menjadi tempat terbaik istirahat. kami dapat membantu pekerjaan interior dengan tema yang diinginkan.
Perkantoran
Kinerja staf didukung interior yang nyaman, efisien, dan mendukung produktivitas dengan pengaturan ruang, pencahayaan optimal, dan furnitur fungsional.